Opini Masyarakat Mengenai Pembasmian Rayap
Opini Masyarakat Mengenai Pembasmian Rayap
Opini masyarkat mengenai pembasmian rayap adalah mengarah pada penggunaan ekstrak minyak jeruk. Benarkah ekstrak minyak jeruk dapat dipergunakan untuk membasmi rayap ?
Dalam suatu pengujian di laboratorium, ternyata memang benar bahwa ekstak minyak jeruk yang berasal dari ekstrak kulit jeruk dapat digunakan untuk mengusir dan membasmi rayap. Walaupun demikian, ekstrak minyak jeruk memiliki kelemahan dalam hal zat kontaminan yang terkandung didalam ekstraknya. Zat kontaminan tersebut sejatinya berfungsi sebagai zat yang membaut rayap tersebut tidak nyaman atau terganggu. Nah.. dengan demikian sesunggunnya ekstrak minyak jeruk sesungguhnya dapat membasmi rayap namun perlu konsentrasi yang mencukupi kebutuhan pembasmian rayap.
Rayap sendiri tidak menyukai minyak ekstrak jeruk dikarenakan ektrak minyak jeruk tersebut memiliki kadar asam. Sifat dari asam sendiri adalah mudah untuk terbakar.
Jika diperbandingkan dengan menggunakan jasa pest control dalam pengendalian rayap, maka hasilnya akan jauh lebih efektif dibandingkan menggunakan cara alamiah diatas. Disebabkan karena rayap merupakan salah satu serangga yang cukup sulit tuk dikendalikan dan dibutuhkan treathment dan metode khusus yang hanya dimiliki oleh yang ahli pada bidangnya.
Beralih Menggunakan Jasa Pest Control dalam pengendalian Rayap.
Jika terdapat tanda ancaman rayap dirumah anda, maka jangan ragu untuk menghubungi SINTTESIS di 0251-7553361 / 021-5212427 / 0813-1775-1203 agar dapat melakukan survey ketempat anda secara gratis. Keuntungan yang akan anda peroleh adalah :
- Deteksi sarang dan potensi pengerusakan oleh rayap
- Pembasmian
- Edukasi untuk meminimalisir dampak.