Daya Jelajah Rayap

Professional Pest Control

Daya Jelajah Rayap

Rayap merupakan salah satu serangga hama. Hama ini bisa merusak struktur kayu bangunan bahkan struktur lantai bangunan. Hama yang satu ini ternyata memiliki daya jelajah dengan cara berkomikasi dengan rayap yang lainnya melalui bau yang dihasilkan oleh rayap lain. Rayap akan berjelajah untuk menemukan sumber makanan dengan lingkungan yang optimal. Persentuhan fisik antar individu rayap dan bau yang dikeluarkan melalui jejaknya merupakan sebuah mekanisme penyampaian informasi dalam sebuah koloni terhadap sumber makanan yang baru ditemukan. Rayap Nasutitermes dalam melakukan daya jelajah berhubungan dengan feromon yang dikeluarkan melalui jejak dan dihasilkan oleh kelenjer sternal yang terdapat pada abdomen. Rayap tanah C. formosanus melakukan daya jelajah hingga mencapai 100 m dengan jumlah individu 1-7 juta individu perkoloni. Reticulitermes flavives menjelajah hingga 79 m dengan 2-5 juta individu anggota koloni yang mengikutinya.

Tingkatkan pengamanan terhadap kesehatan, bisnis, aktivitas, keluarga, teman dan lingkungan anda terhadap rayap dan hama – hama lain yang mengganggu. Bersama Sinttesis Pest Control dengan metode khusus yang aman dan efektif.

Hubungi kami
02517553361 (office)
Atau chat via wa lewat :
081317751203

Kami melayani survey hama secara gratis untuk mengetahui potensi serangan hama yang ada di lokasi dan jenis penanganannya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *