Pertolongan Pertama terhadap Sengatan Lebah
Ketika tersengat lebah, maka pertolongan pertama yang harus dilakukan untuk mencegah dampak yang lebih buruk pada korban adalah.
Pertolongan pertama yang dapat diberikan pada korban yang tersengat tawon/ lebah yaitu periksa daerah lokasi sengatan apakah terdapat sengat yang tertinggal. Jika terdapat sengat yang tertinggal dapat dilepaskan dengan melepaskan secara halus dengan penjepit, lepaskan sengat segera setelah satu menit sengatan karena setelah dua menit racun telah masuk melalui kulit bila sengat tidak segera dilepaskan. Kemudian cuci lokasi sengatan dengan air dan sabun serta kompres dengan menggunakan air dingin. Segera bawa korban ke fasilitas kesehatan terdekat apabila ditemukan gejala lebih lanjut.
Hubungi kami
02517553361 (office)
Atau chat via wa lewat :
081317751203
Kami melayani survey hama secara gratis untuk mengetahui potensi serangan hama yang ada di lokasi dan jenis penanganannya.